5 pertanyaan tentang legislatif mahasiswa

Pengertian Legislatif. Dewan Perwakilan Daerah (DPD). Jawaban soal TVRI 2 September 2020 SD Kelas 4-6.

Top 1: 10 Pertanyaan untuk Lembaga Kepresidenan dan Lembaga DPR-RI

Pengarang: kompasiana.com - Peringkat 194

Ringkasan: Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/FreepikSemoga jawaban kedua lembaga ini  benar, dan sama diantara keduanya, serta sesuai dengan UU yang ada. Jika jawaban diantara kedua lembaga itu berbeda, maka bisa jadi karena UU yang ada bias, tidak tegas dan multitafsir atau para pejabatnya tidak memahami ruh UU :Lembaga KPK dan POLRI secara hukum, tingkat organisasinya tinggi yang mana? Bagaimana konsekuensinya?Lembaga KPK dan Lembaga Kepresidenan secara hukum, tingkat organisasinya tinggi yang mana

Hasil pencarian yang cocok: 26 Jan 2015 — Semoga jawaban kedua lembaga ini benar, dan sama diantara keduanya, serta sesuai dengan UU yang ada. Jika jawaban diantara kedua lembaga itu ... ...

Top 2: Saldi Isra Jawab Pertanyaan Seputar Lembaga Negara

Pengarang: mkri.id - Peringkat 111

Hasil pencarian yang cocok: 22 Nov 2020 — Tapi dalam praktiknya, itu sulit terjadi. Penyelesaian konflik norma bisa diuji ke Mahkamah Konstitusi misalnya,” jelas Saldi. Dua Kelompok ... ...

Top 3: tolong beri contoh pertanyaan tentang lembaga legislatif ya, minimal 5 ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 109

Ringkasan: . Pasal-pasal dalam uud negari tahun 1945 pasal 31 tenntang pendidikan, pasal 32 tentang budaya, pasal 33 tentang perekonomian, dan pasal 34 tentang sos. … ial merupakan penjabaran dari pokok pikiran ..... dalam pembukaan uud 1945. . Pasal yang mengatur tentang pertahanan dan keamanan negara adalah ..... . Pelaksanaan undang-undang agraria tahun 1870 juga membawa manfaat positif bagi penduduk pribumi. Antara lain ! . Pasal yang tidak dapat di ubah dalam

Hasil pencarian yang cocok: Tolong beri contoh pertanyaan tentang lembaga legislatif ya, minimal 5 pertanyaan, tugasku disuruh buat pertanyaan. - 2567400. ...

Top 4: Mahasiswa Hukum UMY Tanyakan Soal Mitra Legislatif dan Eksekutif

Pengarang: dprd-diy.go.id - Peringkat 156

Ringkasan: Jogja, dprd-diy.go.id – Jum’at (16/12/2016) wakil ketua DPRD DIY, Arif Noor Hartanto menerima audiensi dari LAB Ilmu Hukum UMY. Berbagai hal terkait mitra kerja legislatif dan eksekutif ditanyakan. Begitu juga dengan Undang-Undang Keistimewaan (UUK) DIY.. DPRD merupakan penyelenggara Pemerintah Daerah (Pemda)  yang di dalamnya memiliki tanggung jawab yang saling bersinergi dengan Pemda. Hal tersebut diungkapkan Inung, sapaan akran Arif Noor Hartanto saat menanggapi pertanyaan yang diajukan

Hasil pencarian yang cocok: 16 Des 2016 — Lembaga legislatif yang berkedudukan dan menjadi mitra kerja Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Sekretariat DPRD ... ...

Top 5: Contoh Soal dan Jawaban Materi Kewenangan Lembaga ... - adjar.ID

Pengarang: adjar.grid.id - Peringkat 164

Ringkasan: Indonesia memiliki lembaga-lembaga negara yang mempunyai tugas dan wewenang yang berbeda-beda. (unsplash/MufidMajnun) . adjar.id – Adjarian, pelajaran mengenai kewenangan lembaga-lembaga negara bisa kita temukan pada materi PPKn kelas 10 SMA. Kewenangan yang dimiliki lembaga-lembaga negara telah diatur oleh Undang-Undang Dasar 1945. Nah, salah satu contoh dari lembaga negara yaitu Dewan Perwakilan Rakyat atau DPR yang di mana hak serta kewajibannya telah diatur dalam UUD 1945. Baca Juga: Tugas

Hasil pencarian yang cocok: 7 Okt 2021 — Undang-undang dasar 1945 mengatur menganai wewenang lembaga-lembaga negara. Dalam UUD tertulis jelas mengenai hak dan kewajiban lembaga ... ...

Top 6: Tanya Jawab KONGRES KEBANGSAAN - Marzukialie.com

Pengarang: marzukialie.com - Peringkat 92

Ringkasan: Apakah keberadaan konstitusi Indonesia sampai hasil amandamen keempat sudah dapat dikatakan solid, tidak mengandung sejumlah kelemahan mendasar yang perlu disempurnakan? Jawab: Sejak UUD 1945 disahkan pada 18 Agustus 1945, Bung Karno mengingatkan bahwa UUD 1945 bersifat sementara. Amandemen UUD 1945 tentu menjadi sebuah keniscayaan, karena tidak ada hukum buatan manusia yang sempurna. Dengan demikian UUD hasil amandemen 1999-2002 juga bukan “barang mati”, tetapi keniscayaan untuk terus disempur

Hasil pencarian yang cocok: Apakah tepat menggusur posisi MPR dari lembaga tertinggi menjadi lembaga ... Salah satu yang sering mengundang pertanyaan adalah posisi kejaksaan yang pada ... ...

Top 7: Arsul Sani: Mengenal Lebih Dekat Lembaga Legislatif

Pengarang: jentera.ac.id - Peringkat 128

Ringkasan: . Diawali dengan pertanyaan kepada para mahasiswa: siapa Montesquieu dan bagaimana praktik dari teori Montesquieu? Arsul Sani, SH, M. Si, Pr.M (Anggota DPR RI periode 2014—2019) membuka kuliah perdana mata kuliah Kekuasaan Legislatif di STH Indonesia Jentera pada Kamis, 16 Februari 2017. Beberapa mahasiswa antusias memberikan jawaban dan pendapatnya. Dikatakan bahwa Montesquieu merupakan pencetus teori Trias Politika, ia juga menjelaskan teori itu, bagaimana pembagiannya, dan bagaimana pelaksan

Hasil pencarian yang cocok: 17 Feb 2017 — Diawali dengan pertanyaan kepada para mahasiswa: siapa Montesquieu dan bagaimana praktik dari teori Montesquieu? Arsul Sani, SH, M. Si, ... ...

Top 8: Legislatif Adalah Lembaga Pemerintah, Berikut Pengertian dan ...

Pengarang: katadata.co.id - Peringkat 188

Ringkasan: Dalam proses pembentukan suatu negara, para founding father berupaya mencari bentuk yang baku untuk sistem pemerintahan. Hal itu dilakukan untuk membangun serta mengembangkan kualitas negara tersebut. Dapat kita ambil kesimpulan bahwa negara itu haruslah memenuhi semua komponen-komponen yang memiliki potensi tinggi untuk membangun keutuhan negara tersebut.Pada umumnya komponen dasar ini memiliki fungsi sebagai pondasi untuk membangun suatu negara. Komponen-komponen tersebut adalah bentuk n

Hasil pencarian yang cocok: 4 Feb 2022 — Hak Petisi, yakni hak untuk mengajukan pertanyaan atas kebijakan pemerintah. Fungsi DPR. Dalam aturan Undang-Undang Dasar 1945 pasal 20A, DPR ... ...

Top 9: Jawaban Soal Kelembagaan Dan Legislatif Daerah - Catatan Pamong

Pengarang: tikakumala7.blogspot.com - Peringkat 151

Ringkasan: . 1.      Apa. yang saudara ketahui tentang : a.       Kedaulatan. Rakyat Istilah. kedaulatan berasal dari bahasa latin, yakni “supranus”. Selanjutnya, istilah. tersebut di terjemahkan kedalam berbagai ahasa secara berbeda-beda. Seperti. dalam bahasa Italia menjadi “sovranus”, dalam bahasa prancis menjadi. “souverainete”, dalam bahasa inggris menjadi “souvereignety”, dalam bahasa arab. menjadi “daulah”, sedangkan dalam bahasa Indones

Hasil pencarian yang cocok: 2 Jul 2013 — Dengan demikian, pengertian kedaulatan adalah kekuasaan tertinggi dalam suatu negara. Kedaulatan rakyat adalah kedaulatan dimna rakyatlah yang ... ...

Top 10: Soal dan Jawaban Belajar dari Rumah TVRI 2 September 2020 SD ...

Pengarang: amp.kompas.com - Peringkat 189

Ringkasan: . Kompas.com, 2 September 2020, 07:30 WIB . Lihat FotoTVRI Tangkapan layar Belajar dari Rumah TVRI 2 September 2020 SD Kelas 4-6 tentang Sistem Pemerintahan Daerah. KOMPAS.com - Program Belajar dari Rumah TVRI 2 September 2020 SD Kelas 4-6 membahas tentang Sistem Pemerintahan Daerah.. Dalam tayangan Belajar dari Rumah (BDR) TVRI 2 September 2020 SD Kelas 4-6 terdapat tiga pertanyaan.. Berikut ini rangkuman soal dan jawaban Belajar dari Rumah TVRI 2 September 2020 SD Kelas 4-6:. Jawaban soal

Hasil pencarian yang cocok: 2 Sep 2020 — DPR adalah lembaga legislatif dalam sistem ketatanegaraan Indonesia sebagai lembaga perwakilan rakyat. Menurut pendapat saya, DPR bermanfaat ... ...

Oleh : Wahyu Ariyantono

  1. 5 pertanyaan tentang legislatif mahasiswa

Foto anggota Senat Mahasiswa periode 2018/2019

Kampus dengan segala unsur yang ada didalamnya menjadi salah satu lembaga yang mempunyai tempat dimasyarakat. Banyak para pemimpin negeri didunia lahir dari dalam kampus dan tentu dengan pendidikan di lembaga kampus. Sehingga, sangatlah wajar jika banyak orang mengatakan bahwa mahasiswa dan lembaga organisasi merupakan miniatur dari sebuah negara dan sistem pemerintahannya. Dengan sebutan student government (pemerintahan mahasiswa) elemen mahasiswa berusaha mengatur diri dan membangun warganya layaknya pemimpin-pemimpin yang ada dalam suatu negara.

Layaknya sebuah pemerintahan negara, lembaga organisasi kemahasiswaan di kampus diselenggarakan berdasarkan prinsip dari, oleh dan untuk mahasiswa. Berangkat dari landasan tersebut, tentunya dapat kita simpulkan bahwa prinsip dari, oleh mahasiswa, dan untuk mahasiswa merupakan prinsip dasar dalam kehidupan mahasiswa. Untuk itu diperlukan suatu tatanan sistem lembaga organisasi mahasiswa untuk menjalankan prinsip-prinsip tersebut.

Seperti halnya sistem kekuasaan pada umumnya yang terbagi menjadi 3 atau yang sering disebut dengan trias politica yaitu eksekutif, legislatif dan yudikatif. Dimana di dalam dunia kampus, lembaga eksekutif tertinggi tersebut dipegang Badan Eksekutif Mahasiswa(BEM) dan lembaga legislatif dipegang oleh Dewan Perwakilan Mahasiswa(DPM) atau Senat Mahasiswa(SEMA).

Namun, kali ini penulis akan lebih menjelaskan tentang Siapa dan apa peran dari lembaga legislatif mahasiswa di kampus. Dalam realitanya, kita sering mendengar adanya Dewan Perwakilan Mahasiswa ( DPM ), Badan Perwakilan Mahasiswa ( BPM ), Dewan Legislatif Mahasiswa ( DLM ), Dewan Mahasiswa ( DEMA ), Senat Mahasiswa (SEMA) Parlemen Mahasiswa, dan lain – lain. Istilah itu merupakan bentuk dari legislatif mahasiswa yang ada di kampus-kampus di Indonesia, hanya berbeda istilah namun secara arti sama.Khususnya di kampus Universitas Muhammadiyah Semarang(Unimus), legislatif mahasiswanya disebut dengan Senat Mahasiswa (SEMA). Legislatif mahasiswa merupakan unsur perwakilan mahasiswa yang dipilih melalui proses pemilu atau mekanisme tertentu, anggota legislatif sering disebut dewan atau senator atau legislator. Seorang wakil mahasiswa berkewajiban menampung dan menyalurkan aspirasi mahasiswa untuk menjadi suatu kebijakan atau peraturan atau Undang-Undang ditataran mahasiswa.

Lembaga legislatif mahasiswa juga berkedudukan sebagai lembaga tinggi dikampus. Dalam arah-geraknya lembaga ini memiliki fungsi antara lain :

Fungsi ini merupakan fungsi utama dari legislatif, karena dengan fungsi ini seorang anggota dewan melakukan penyerapan aspirasi untuk disusun menjadi produk perundang-undangan dan disalurkan aspirasinya dalam bentuk produk perundang-undangan.

Dalam fungsi ini, anggota legislatif berkewajiban mengawasi kinerja dari lembaga eksekutif(BEM) dan UKM di lingkungan kampus.

Sudah menjadi hal yang wajar jika keuangan atau anggaran diatur oleh legislatif. Pengelolaan keuangan ini dipegang dan diatur penggunaannya oleh SEMA (di Unimus) sebagaimana yang terjadi pada pemerintahan di negara.

Diluar fungsi yang telah dijelaskan diatas, SEMA Unimus memiliki fungsi Yudikatif, yang mungkin berbeda dari legislatif mahasiswa di kampus yang lain. Fungsi ini merupakan hak dari SEMA Unimus yang telah diatur dalam AD/ART KM Unimus yang merupakan konstitusi tertinggi di tataran mahasiswa Unimus. Dalam hal ini SEMA memiliki hak menetapkan sanksi atau keputusan atas pelanggaran yang terjadi di pemerintahan mahasiswa Unimus. Jadi bisa diartikan bahwa pemerintahan mahasiswa di Unimus telah memiliki semua sistem kekuasaan yaitu Eksekutif yang dipegang oleh BEM sedangkan legislatif dan yudikatif dipegang oleh SEMA

Untuk itu, disinilah dituntut peran dari seluruh wakil mahasiswa yang duduk di legislatif mahasiswa dalam hal ini SEMA Unimus untuk menjalankan fungsi secara menyeluruh. Nantinya diharapkan legislatif mahasiswa dapat mencetak kader-kader legislator muda yang berkompeten dan memiliki integritas.